[FULL] Arahan Presiden Jokowi Pimpin Sidang Kabinet Terakhir di IKN, hingga Ucapkan Terima Kasih

2024-09-13 62

IKN, KOMPAS.TV Presiden RI, Joko Widodo memberikan arahan saat memimpin Sidang Kabinet Paripurna terakhir di Istana Garuda Ibu Kota Nusantara (IKN) pada Jumat, (13/9/2024).

"Pada kesempatan yang baik ini saya ingin menyampaikan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya untuk kerja keras," ungkap Presiden RI, Joko Widodo.

"Dedikasi dari Bapak/Ibu semuanya dalam menjalankan pemerintahan, dalam melaksanakan program dan visi Presiden dan Wakil Presiden dalam menghadapi berbagai tantangan-tantangan yang ada," lanjutnya.

Baca Juga Presiden Jokowi Pimpin Sidang Kabinet Paripurna di IKN, Panglima TNI hingga Kapolri Turut Hadir di https://www.kompas.tv/video/538018/presiden-jokowi-pimpin-sidang-kabinet-paripurna-di-ikn-panglima-tni-hingga-kapolri-turut-hadir

#jokowi #sidangkabinet #ikn

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/video/538019/full-arahan-presiden-jokowi-pimpin-sidang-kabinet-terakhir-di-ikn-hingga-ucapkan-terima-kasih